Batir Ndopok Profil, Telepon, Alamat

Batir Ndopok

Free
Jl.kulon Gg.sipanji II no.544 rt/rw 006 / 002 sudagaran -Banyumas, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah - 53192, Indonesia

Profil Perusahaan

> Batir Ndopok <
 
Batir Ndopok adalah sebuah wadah berjualan online berbagai jenis makanan dan minuman,  baik berupa jajanan khas daerah maupun jajanan home made yang diperuntukkan untuk snack box, ataupun sekedar untuk cemilan sehari hari.
 
Kami hadir dengan harapan, produck dari hasil olahan kami, baik berupa makanan daerah khususnya makanan khas banyumas serta produck makanan dan minuman lainnya dapat dikenal oleh khalayak ramai ( dari indonesia sampai kemancanegara ) sehingga  bisa meningkatkan kapasitas produksi untuk menjadi kelompok UMKM yang bisa naik lebih tinggi secara levelnya.
 
Nama Batir Ndopok terinspirasi dari celotehan warga banyumas, yang biasanya diucapkan ketika sedang berkumpul dengan kerabat maupun teman.  
" batir ndopoke ndi kiye " .
Kalimat tersebut dapat diartikan " Teman ngobrolnya mana ini "
 
karena Pada dasarnya setiap aktivitas mengobrol pasti akan ada makanan maupun minuman yang disandingkan sehingga suasana Obrolan terasa lebih hangat.
Saat anda akan mengobrol, pastikan anda akan Ingat " Batir Ndopok "
 
Tampilkan Lebih Banyak