PT. Diva Mitra Bogatama
Free
Jl. Rawa Sumur Timur Raya Blok K-2, JIEP Pulo Gadung, Kota Administrasi Jakarta Timur, DKI Jakarta, Indonesia
Profil Perusahaan
Divaboga adalah salah satu perusahaan yang bergerak dalam bidang makanan. Divaboga memiliki produk yang dibutuhkan Restoran maupun Industri yaitu Tepung Bumbu, Seasoning, Sauce dan Pasta.
Sesuai dengan Motto Kami yaitu " Tidak Ada Kompromi Atas Mutu" , sampai saat ini kami dipercaya untuk mensupply Industri makanan olahan dan juga restoran cepat saji yang ada di Indonesia.